PENGARUH LATAR BELAKANG PRIBADI DAN POLITIK ANGGOTA DPRD, KOMITMEN ORGANISASI, SERTA PENGETAHUAN ANGGARAN TERHADAP PENGAWASAN REALISASI APBD KABUPATEN HALMAHERA BARAT

PENGARUH LATAR BELAKANG PRIBADI DAN POLITIK ANGGOTA DPRD, KOMITMEN ORGANISASI, SERTA PENGETAHUAN ANGGARAN TERHADAP PENGAWASAN REALISASI APBD KABUPATEN HALMAHERA BARAT

Authors

  • Risno Djamaludin Kopong Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Maluku Utara
  • Irman Mamulati Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Maluku Utara
  • Irsad Muhammad Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Maluku Utara

Keywords:

Latar Belakang Pribadi dan Politik Anggota DPRD, Komitmen Organisasi, Pengatahuan Anggaran, Halmahera Barat

Abstract

Penelitian ini bertujuan  untuk menganalisis pengaruh latar belakang pribadi dan Politik Anggota DPRD, Komitmen Organisasi, serta  Pengatahuan Anggaran terhadap pengawasan realisasi APBD Kabupaten Halmahera Barat. Sampel penelitian ini berjumlah 25 orang. Hasil peneilitian ini menunjukan bahwa: (1) Latar Belakang Pribadi dan Politik tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pengawasan Realisasi APBD Kabupaten Halmahera Barat. (2) Komitmen Organisasi berpengaruh Positif dan signifikan terhadap Pengawasan Realisasi APBD Kabupaten Halmahera Barat. dan (3) Pengatahuan Anggaran  berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pengawasan Realisasi APBD Kabupaten Halmahera Barat

Downloads

Published

2024-04-09